Rapat Pleno Senat Akademik Usung 3 Nama Menjadi Guru Besar

 

Rapat PLENO SENAT Fakultas MIPA di gelar hybrid pada Selasa (21/3) di gedung MIPA CENTER. Rapat dipimpin oleh ketua Senat Prof. Sukir Maryanto, M.Si., Ph. D didampingi Sekretaris Senat Rodiyati Azrianingsih, M. Sc., Ph. D. Membahas screening Guru Besar, usulan Jabatan functional serta pedoman sivitas akademika.
Dalam paparannya, Sukir menampilkan empat usulan kenaikan pangkat antara lain kenaikan Guru Besar (1) Dra.Trisilowati, M. Sc, P.h.D., (2) Dra. Hermin Sulistyarti, Ph. D dan (3) Chomsin Sulistya Widodo., M. Si., Ph. D serta (4) Kenaikan Jabatan Fungsional Prof. Adi Susilo, MS ke IV/e.
Kemudian agenda rapat kedua dipimpin oleh Prof. Dr. Marjono. M.Phil. untuk membahas pedoman sivitas akademika.

Magang dan Studi Independen…

PT Trouw Nutrition adalah perusahaan pemimpin global dalam nutrisi pakan dan kesehatan ternak yang hadir di 105 negara sejak 90…

Intern Wanted – PT.…

Digtive is a digital marketing agency based in Malang, Indonesia. Our vision is yielding your brand to the far wider…

Ciptakan Lingkungan Bebas Pelecehan,…

Dalam upaya meningkatkan kesadaran dan mencegah kekerasan seksual serta perundungan di lingkungan kampus, Fakultas MIPA Universitas Brawijaya kembali menyelenggarakan program…

Skip to content