Pentingnya Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lapangan : Divisi K3L Universitas Brawijaya Melakukan Sosialisasi di FMIPA UB

Kamis (02/05/2024) Divisi Keselamatan, Kesehatan Kerja dan Lingkungan (K3L) Universitas Brawijaya melakukan sosialisasi di Ruang Rapat MIPA Center Lantai 7 Fakultas MIPA Universitas Brawijaya. Acara ini dihadiri oleh Dekan, Wakil Dekan beserta jajaran Ketua Departemen serta Sekretaris Departemen di lingkungan FMIPA UB. Para Kasubbag juga turut hadir dalam acara sosialisasi ini. Sosialisasi ini dilakukan langsung […]

LAUNCHING PEMILIHAN MAHASISWA BERPRESTASI (PILMAPRES) FMIPA 2024

Halo garda MIPA ?Akhirnya yang ditunggu-tunggu bahwasanya seleksi PILMAPRES MIPA sudah dibuka ?? Syarat Pendaftaran : Linimasa Seleksi PILMAPRES MIPA 2024 : REWARD :Bagi 3 juara terpilih akan mendapatkan uang pembinaan, sertifikat, dan pembinaan dari para senior berpengalaman Yuk silakan daftar dirimu sekarang ‼https://s.ub.ac.id/pendaftaranpilmapres2024Note: Syarat dan berkas dikumpulkan pada link pendaftaran tersebut ? Buku Pedoman […]

Jadwal Kegiatan Akademik Semester Genap 2023/2024

Sehubungan dengan dimulainya kegiatan akademik Semester Genap 2023/2024 Fakultas MIPA Universitas Brawijaya, bersama ini kami sampaikan informasi terkait jadwal beberapa kegiatan akademik yang bisa anda baca pada dokumen pdf berikut:

VISITASI SURVEILLANCE KEDUA ISO 21001:2018

Malang, 19 Januari 2024 – Fakultas MIPA Universitas Brawijaya menyambut hangat kunjungan Surveillance kedua ISO 21001:2018. Kegiatan visitasi yang dilakukan auditor dari PT. Mutuagung Lestari diagendakan dimulai pada Senin(15/01/2024) hingga Rabu(17/01/2024). Visitasi ini difokuskan pada tiga departemen yaitu Departemen Kimia, Departemen Matematika dan Departemen Statistika. Kunjungan dimulai dengan pembukaan yang dilaksanakan di Ruang Pertemuan MIPA […]

Visitasi ke PS Sarjana Instrumentasi oleh Tim Asesor LAMSAMA

Malang, 6 Desember 2023 – Program Studi Sarjana Instrumentasi Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Brawijaya (FMIPA UB) menyambut kunjungan Tim Asesor Lembaga Akreditasi Mandiri Sains Alam dan Ilmu Formal (LAMSAMA) di MIPA Center lantai 1. Tim asesor terdiri dari dua profesor dari perguruan tinggi serta institut terkemuka yaitu Prof.Drs. Cari, M.A., M.Sc., Ph.D., […]

Tim Asesor LAMSAMA Melakukan Visitasi ke Program Studi Magister Matematika dan Magister Statistika

Senin (4/12/2023) Tim Asesor dari Lembaga Akreditasi Mandiri Sains Alam dan Ilmu Formal (LAMSAMA) melakukan kunjungan pada dua program studi di Fakultas MIPA Universitas Brawijaya. Program Studi yang dikunjungi adalah Program Studi Magister Matematika dan Magister Statistika. Tim Asesor yang melakukan visitasi ke Program Studi Magister Matematika adalah Prof. Dr. Roberd Saragih, M.T. dari Institut […]

Mahasiswa UB Memberikan Mentoring Materi Stem kepada Siswa Penyandang Disabilitas di SLB  Pembina Tk. National Bag. C Malang Melalui Program Link-Stem

Tim dosen dari Departemen Kimia FMIPA UB beserta mahasiswa mentor program LINK-STEM mengadakan program mentoring materi sains kepada siswa penyandang disabilitas di Sekolah Luar Biasa (SLB) Pembina Tk. National Bag. C Malang pada hari Selasa, 14 November 2023. Program LINK-STEM ini sendiri bertujuan untuk meningkatkan kemampuan siswa, baik siswa penyandang disabilitas maupun bukan penyandang disabilitas, […]

Penguatan Kerjasama Akademik: Delegasi FMIPA Universitas Sam Ratulangi Kunjungi Fakultas MIPA UB

16 November 2023, Malang – Pada Rabu (15/11/2023), delegasi dari Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Sam Ratulangi, melakukan kunjungan resmi ke Fakultas MIPA Universitas Brawijaya, Malang. Kunjungan ini bertujuan untuk menjalin kerjasama antara kedua institusi secara berkelanjutan dan Benchmarking. Delegasi yang dipimpin oleh Dekan FMIPA Sam Ratulangi, Dr. Gerald Hendrik Tamuntuan, S.Si.,M.Si […]

Skip to content